11:11 am - Monday October 5, 2015

Archive: Analisa Emas/Gold Subscribe to Analisa Emas/Gold

Gold 29 Mei 2015

Data ekonomi AS baru-baru ini telah menyebabkan banyak pengamat pasar percaya Federal Reserve akan menaikkan suku bunga tahun ini, hal ini sudah membuat dolar AS bullish dan menjadi sebab bank sentral utama dunia lainnya tetap pada fase pelonggaran...

Gold 22 Mei 2015

Indeks dolar AS pada tren minggu ini terlihat bangkit kembali, meskipun hari ini di greenback terlihat sedikit mundur atau koreksi. Jika indeks dolar rebound pada hari Jumat dan menutup pada hargatinggi mingguan, sepertiya signifikan bearish...

Gold 21 Mei 2015

Menguatnya dolar minggu ini telah merubah sudut pandang banyak analis tentang tren harga di pasar forex, sebab indeks dolar pekan lalu hampir mencapai rekor tertinggi empat bulan. Banyak pengamat pasar yang mengatakan dollar memuncak dan mata...

Gold 11 Mei 2015

Pasar emas pada minggu lalu berhasil membukukan keutungan dari kenaikan sekaligus menopang tekanan jual yang kuat, hal ini mensinyalir bahwa minggu ke depan bisa menjadi tren positif bagi emas, yang menjadi salah satu pemicunya adalah laporan...

Gold 7 Mei 2015

Rabu kemarin harga minyak mentah Nymex berjangka lebih tinggi dan memukul rekor baru lima bulan di atas $ 62,00 per barel. Indeks dolar AS melemah tajam dan mencapai 3,5 bulan hari rabu. Kedua pasar saat ini dalam postur teknis bullish dikombinasikan...

Gold 29 April 2015

Pasar emas kemarin mendapat dorongan ketika indeks dolar AS memperpanjang penurunannya pada awal perdagangan, dan ada hal lain menjadikan beberapa safe haven minat beli di pasar emas adalah negosiasi utang yang sedang berlangsung antara Yunani...

Gold 28 April 2015

Aksi bargain hunting di pasar fisik emas dan permintaan yang tinggi terlihat pada hari Senin kemarin karena harga emas membukukan keuntungan yang solid dan mendorong kembali di atas level psikologis di $ 1,200.00. Emas pada hari Jumat lalu mengalami...

Gold 24 April 2015

Emas terus diperdagangkan mengikuti alur indeks dolar AS pada tiap harinya. Perdagangan volatil pada tingkat yang lebih tinggi dalam indeks dolar baru- baru ini merupakan sinyal peringatan bearish dari greenback. Harga minyak mentah mendekati...

Gold 22 April 2015

Indeks dolar AS pada hari Selasa kemarin mengalami penurunan, hal inilah yang juga bullish nya logam mulia pada hari ini, namun disi lain faktor yg juga berpengaruh adalah melihat harga minyak mentah lebih rendah. Namun, harga minyak mentah...

Gold 21 April 2015

Harga emas pada hari Senin kemarin berjalan pada rel downside. Faktor utama adalah Indeks dolar AS yang lebih tinggi setelah bouncing korektif dari tekanan jual yang kuat baru-baru ini. Masih ada beberapa petunjuk teknis yang mulai menyarankan...