2:51 pm - Wednesday January 8, 2014

Saham Asia Berada Diantara Kenaikan Dan Penurunan – Commonwealth Bank Of Australia Naik Menembus Rekor

saham asia 8saham Asia berada di antara keuntungan dan kerugian  karena pertumbuhan industry layanan jasa  AS memicu spekulasi Federal Reserve AS akan melakukan tapering pada stimulus lebih cepat dari perkiraan Sebelumnya. Commonwealth Bank of Australia memimpin kenaikan saham.

Commonwealth Bank of Australia  pemberi pinjaman terbesar di australia naik 1,5 % ke setelah melaporkan  laba kas kuartal pertama melonjak 14 %. Itochu Corp (8001) naik 1,9 %, naik  untuk hari kedua, setelah trading house terbesar ketiga diJepang itu  mendapatkan penghasilannya yang tertinggi. HTC Corp Naik 2,9 % setelah analis mengatakan pendapatan kuartal keempat pembuat smartphone ini melebihi estimasi.

Index MSCI Asia Pacific sedikit berubah menjadi 140,93 pada pukul  9:46 di Hong Kong, dan berada diantara turun  0,1 % dan naik 0,2 %. Indeks Standard & Poor 500  naik 0,2 %.

Kami masih terus  melihat adanya ke”hati-hati”an dalam ekuitas secara keseluruhan, “Stan Shamu, ahli strategi pasar di IG Ltd yang berbasis di Melbourne, menulis dalam e-mail. “hasil Yang lebih baik dari yang diperkirakan untuk  indeks ISM non-manufaktur memperkuat spekulasi  akan dipercepatnya pemotongan stimulus.

Comments

Filed in: Berita Pasar

No comments yet.

Tidak Punya Facebook? Tinggalkan Komentar disini

Gambar CAPTCHA
*